Yonif 509/Raider
Yonif Raider 509/BY/9/2 Kostrad melaksanakan Karya Bakti
Pendiv2 – Yonif Raider 509/BY/9/2 Kostrad menyelenggarakan Karya Bakti yang dilaksanakan di Jl. Semeru Kec. Sumbersari Kab. Jember yang diikuti juga oleh masyarakat setempat. Selain dalam rangka HUT Infanteri ke 73, Tujuan Karya Bakti ini adalah untuk menjaga kesehatan di masa pandemi Covid – 19 dan Musim Penghujan. Kegiatan ini juga bertujuan untuk menjaga keindahan lingkungan di sekitar pemukiman masyarakat.
“Danyonif Raider 509/BY/9/2 Kostrad Letkol Inf Syafrinaldi, S.E. mengatakan harapan kita nantinya selain menjaga pola hidup sehat, juga memiliki keindahan alam sekitar lingkungan” Ujar Danyon.
Fokus kegiatan adalah melaksanakan pembersihan aliran sungai, kaitannya dengan musim penghujan yang sedang terjadi saat ini. Apabila adanya penumpukan sampah, maka terjadinya penyumbatan aliran sungai dan kemungkinan banjir akan meningkat yang kemudian menjadi sumber penyakit.
“Kita akan terus melanjutkan sinergi dalam kegiatan karya bhakti bersama Masyarakat sekitar, karena kegiatan ini sangat bermanfaat dan Bersama rakyat TNI Kuat” Tegas Danyon.
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKolonel Inf Septa Viandi DP., S.I.P, M.Han jabat Kepala Staf Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad4 hari laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Sertijab Danbrigif 18/Trisula
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluTradisi Pelepasan Mayjen TNI Susilo, Wujud Penghormatan dan Kebanggaan Satuan
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKomandan Yonzipur 10/2 Kostrad Resmi Berganti
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPanglima Divif 2 Kostrad Hadiri Upacara Sertijab Pangdivif 3 Kostrad di Makassar
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluMayjen TNI Primadi Saiful Sulun Resmi Jabat Panglima Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad1 bulan laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Gerak Jalan Tonting Yudha Wastu Pramuka Jaya Tahun 2025
