Denpal Divif 2
Apel Luar Biasa Prajurit, Denpal Divif 2 Kostrad Menggelar Apel Luar Biasa Untuk Menghadapi Libur Panjang
Pendiv2 – Detasemen Peralatan (Denpal) Divif 2 Kostrad menggelar Apel Luar Biasa bertempat di Madenpal Divif 2 Kostrad. Singosari Malang. Rabu (07/02/2024).
Dalam rangka mengantisipasi dan meningkatkan kewaspadaan prajurit untuk menghadapi , Libur panjang Isro Miraj dan Tahun Baru Imlek perlu di adakan Apel Luar Biasa yang bertujuan untuk meningkatkan kewaspadaan Prajurit Denpal Divif 2 kostrad yang bertujuan memberikan atensi dan pengawasan dalam kegiatan Cuti Bersama.
Komandan Detasemen Peralatan (Dandenpal) Divif 2 Kostrad, Letkol Cpl Usman Santoso, S.E., M. Han. menyampaikan bahwa jaga faktor keamanan diri dan keluarga dalam pelaksanaan cuti dan menghindari pelanggaran , maka setiap prajurit harus mengendalikan diri dalam melaksanakan cuti bersama.
Kegiatan Cuti Bersama merupakan kesejahteraan prajurit yang harus di jaga ketertibannya agar terhindar dari pelanggaran yang dapat merugikan diri sendiri keluarga dan kesatuan, waspada dalam perjalanan dengan adanya pergantian cuaca, kemudian tahun politik selalu mengikuti perkembangan dan menghindari persinggungan dengan masyarakat.
Kegiatan Apel Luar Biasa dapat dilaksanakan dengan baik dan tertib sesuai rencana.
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKolonel Inf Septa Viandi DP., S.I.P, M.Han jabat Kepala Staf Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad2 hari laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Sertijab Danbrigif 18/Trisula
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluTradisi Pelepasan Mayjen TNI Susilo, Wujud Penghormatan dan Kebanggaan Satuan
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPanglima Divif 2 Kostrad Hadiri Upacara Sertijab Pangdivif 3 Kostrad di Makassar
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKomandan Yonzipur 10/2 Kostrad Resmi Berganti
-
Divif 2 Kostrad1 bulan laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Gerak Jalan Tonting Yudha Wastu Pramuka Jaya Tahun 2025
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluMayjen TNI Primadi Saiful Sulun Resmi Jabat Panglima Divif 2 Kostrad
