Yonzipur 10
Batalyon Zeni Tempur 10/JP/2 Kostrad, Melaksanakan Upacara Dan Ziarah Di TMP Kota Pasuruan Dalam Rangka HUT Ke-63 Kostrad
Pendiv2 – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) KE-63 Kostrad Tahun 2024, Prajurit dan Persit Batalyon Zeni Tempur 10/JP/2 Kostrad, melaksanakan upacara dan ziarah Di Taman Makam Pahlawan (TMP) kota Pasuruan sebagai bentuk penghormatan kepada para pahlawan yang telah gugur untuk negara. Senin (04/03/2024).
Menuju makam para pahlawan yang terletak di TMP Kota Pasuruan, Di sana mereka menaburkan bunga dan berdoa sebagai tanda penghormatan dan rasa terima kasih atas pengorbanan yang telah diberikan oleh para pahlawan.
Suasana yang hening dan penuh penghayatan terasa di sekitar TMP, mengingatkan para prajurit dan Persit akan arti pentingnya semangat kepahlawanan dan pengabdian kepada bangsa.
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKolonel Inf Septa Viandi DP., S.I.P, M.Han jabat Kepala Staf Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluTradisi Pelepasan Mayjen TNI Susilo, Wujud Penghormatan dan Kebanggaan Satuan
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPanglima Divif 2 Kostrad Hadiri Upacara Sertijab Pangdivif 3 Kostrad di Makassar
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKomandan Yonzipur 10/2 Kostrad Resmi Berganti
-
Divif 2 Kostrad1 bulan laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Gerak Jalan Tonting Yudha Wastu Pramuka Jaya Tahun 2025
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPenyerahan Jabatan Dandenpom Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluMayjen TNI Primadi Saiful Sulun Resmi Jabat Panglima Divif 2 Kostrad
