Yonarmed 12
Evaluasi Pembinaan Fisik Prajurit Yonarmed 12/AY/2/2 Kostrad Untuk Menghadapi Tantangan Tugas Kedepan
Pendiv2 – Dalam rangka meningkatkan kesiapan fisik prajurit, Yonarmed 12/AY/2/2 Kostrad melakukan evaluasi kegiatan pembinaan fisik di Shuttleban Mako Yonarmed Yonarmed 12/AY/2/2 Kostrad, Kel. Grudo, Ngawi, Jawa Timur. Rabu (24/04/2024).
Kegiatan ini dilakukan secara rutin setiap bulan dengan melaksanakan pengambilan nilai kesegaran jasmani “ A” lari selama 12 menit guna memastikan prajurit tetap dalam kondisi prima dan siap menghadapi tugas-tugas yang diemban.
Danyonarmed Yonarmed 12/AY/2/2 Kostrad Letkol Arm Tulus Widodo menyampaikan “Evaluasi fisik ini penting untuk memastikan kesiapan kita dalam menghadapi tugas-tugas yang semakin berat. Mari kita pertahankan komitmen dan disiplin dalam menjaga fisik kita agar tetap prima.” Ujarnya.
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKolonel Inf Septa Viandi DP., S.I.P, M.Han jabat Kepala Staf Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluTradisi Pelepasan Mayjen TNI Susilo, Wujud Penghormatan dan Kebanggaan Satuan
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPanglima Divif 2 Kostrad Hadiri Upacara Sertijab Pangdivif 3 Kostrad di Makassar
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKomandan Yonzipur 10/2 Kostrad Resmi Berganti
-
Divif 2 Kostrad1 bulan laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Gerak Jalan Tonting Yudha Wastu Pramuka Jaya Tahun 2025
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPenyerahan Jabatan Dandenpom Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluJadilah Perwira Yang Inovatif
