Yonif 514/Raider
Kunjungan Kerja Tim Wasev Mabes TNI AD ke Pratugas Yonif Raider 514/SY Kostrad
Pendiv2 – Komando Latihan (Kolat) Pratugas Yonif Raider 514/SY/9/2 Kostrad menerima kunjungan kerja Tim Pengawas dan Evaluasi (Wasev) Markas Besar Tentara Nasional Angkatan Darat (Mabes TNI AD) Kolonel Inf Ary Yulianto Paban III Latga Sops Mabes TNI dan Letkol Lucky Indriawan Pabandya Latgab Sops Mabes TNI didampingi Kolonel Inf Didik Efendi S.I.P Danbrigif Raider 9/DY/2 Kostrad (Wadanlat) bertempat di Ijen, Kabupaten Bondowoso, Senin (23/05).
Dalam kesempatan kedatangan tim Wasev adalah untuk melihat secara langsung bagaimana pelaksanaan kegiatan Kesiapan Pratugas Yonif Raider 514/SY/9/2 Kostrad dalam di lapangan, serta untuk memberikan masukan sebagai bahan evaluasi untuk perbaikan dan peningkatan dalam pelaksanaan Pratugas yang sedang dilaksanakan maupun yang akan datang.Fungkasnya.
Setelah menerima paparan di Komando Latihan (Kolat) dilanjutkan peninjauan ke lokasi kegiatan Bhakti TNI (Pengobatan Massal) di SDN 2 Kalianyar oleh Satgas Yonif Raider 514/SY/9/2 Kostrad dilanjutkan peninjauan kegiatan Tenaga Pendidik di SDN 2 Sempol, Selain itu Tim Wasev juga berkesempatan untuk bertatap muka dan berbincang dengan masyarakat sempol.
“Maksud kedatangan tim Wasev dalam rangka melihat secara langsung bagaimana pelaksanaan Pratugas Yonif Raider 514/SY/9/2 Kostrad di lapangan serta untuk mendapatkan saran dan masukan sebagai bahan evaluasi untuk perbaikan dan peningkatan pelaksanaan Pratugas yang akan datang.
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad4 hari laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Sertijab Danbrigif 18/Trisula
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKolonel Inf Septa Viandi DP., S.I.P, M.Han jabat Kepala Staf Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluTradisi Pelepasan Mayjen TNI Susilo, Wujud Penghormatan dan Kebanggaan Satuan
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKomandan Yonzipur 10/2 Kostrad Resmi Berganti
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPanglima Divif 2 Kostrad Hadiri Upacara Sertijab Pangdivif 3 Kostrad di Makassar
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluMayjen TNI Primadi Saiful Sulun Resmi Jabat Panglima Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad1 bulan laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Gerak Jalan Tonting Yudha Wastu Pramuka Jaya Tahun 2025
