Yonkav 8
Narasinga Juara
Pendiv2 – Prajurit Yonkav 8/NSW/2 Kostrad Sabet mendali emas dalam pertandingan Open Turnament Gresik Kickboxing Championship 2023. Prajurit Yonkav 8/NSW/2 Kostrad berhasil merebut mendali emas dalam pertandingan Open Gresik Kickboxing Championship 2023 yang bertempat di Wahana Ekspresi Poesponegoro (WEP) Gresik Jawa Timur. Senin (03/07/2023).
Kejuaraan pertandingan Open Gresik Kickboxing Championship 2023 diikuti dari seluruh indonesia dimana pada partai final atlit Yonkav 8/NSW/2 Kostrad Prada Erisco Pranata Munthe mendapatkan juara 1 Low Kick kelas 71 Kg senior putra.
Sementara itu Danyonkav 8/NSW/2 Kostrad Letkol Kav I Ketut Artha Negara,S.H., M.I.P. menyampaikan rasa bangga atas prestasi yang telah diraih oleh kedua petarung tersebut dalam kejuaraan Open Gresik Kickboxing Championship 2023.
“Semoga prestasi tersebut dapat dijadikan bekal untuk lebih giat lagi dalam berlatih, dengan harapan Prada Erisco pranata Munthe kedepanya dapat terus berprestasi pada event-event yang akan datang”.
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKolonel Inf Septa Viandi DP., S.I.P, M.Han jabat Kepala Staf Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluTradisi Pelepasan Mayjen TNI Susilo, Wujud Penghormatan dan Kebanggaan Satuan
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPanglima Divif 2 Kostrad Hadiri Upacara Sertijab Pangdivif 3 Kostrad di Makassar
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKomandan Yonzipur 10/2 Kostrad Resmi Berganti
-
Divif 2 Kostrad1 bulan laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Gerak Jalan Tonting Yudha Wastu Pramuka Jaya Tahun 2025
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPenyerahan Jabatan Dandenpom Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluJadilah Perwira Yang Inovatif
