Yonif Para Raider 501
Peringatan HUT TK Kartika XI-31 Yonif Para Raider 501/Kostrad Kota Madiun Yang Ke 53
Pendiv2 – Balita saat ini adalah pemuda di masa yang akan datang dan pemuda saat ini adalah pemimpin bangsa yang akan datang, nasib bangsa di masa yang akan datang terletak pada balita,pemuda saat ini, Presiden RI Pertama pernah berkata “Berikan Aku Sepuluh Pemuda Maka Akan Aku Guncankan Dunia”. Madiun selasa (10/10/2023).
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun TK KARTIKA XI-31 KOTA MADIUN yang ke 53 yang di selenggarakan di Aula A.H Simanjuntak Yonif Para Raider 501/KOSTRAD berlangsung dengan penuh keceriaan dan kebahagian bagi para anak-anak TK KARTIKA KOTA MADIUN.
Tidak Cuma anak-anak yang bahagia dalam rangka HUT TK KARTIKA KOTA MADIUN melainkan juga para orang tua atau wali murit yg turut serta menghadiri acarara tersebut, di karenakan sebelum acara lomba di mulai para anak-anak di tampilkan secara Bersama-sama untuk menampilkan kemampuan dan bakat dari pada anak-anak TK KARTIKA mulai dari bacaan Do,a-Do,a pendek hafalan Ayat-Ayat Al-Qur,an bernyanyi berhitung dan kemampuan yang lain.
“Semoga ke depan TK KARTIKA mampu mempertahankan prestasi yang sudah di capai saat ini dan bahkan bisa lebih maju dan hebat dalam membentuk generasi anak anak bangsa yang akan datang” tutur Ibu Ketua Ranting Yonif Para Raider 501/Kostrad.
-
Divif 2 Kostrad10 bulan laluPembangunan Fitness Plus Singosari Dimulai
-
Divif 2 Kostrad9 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluPeringatan Hari Juang Infanteri Tahun 2024
-
Divif 2 Kostrad10 bulan laluPangdivif 2 Dampingi Kunjungan Kerja Menhan RI
-
Divif 2 Kostrad10 bulan laluPangdivif 2 Cek Moril Prajurit
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluSerah Terima Jabatan Dan Tradisi Laporan Korps Pamen Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluLatihan Puncak TNI AD 2024 Dibuka.
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluLatihan Posko I YTP 411/Pandawa/6/2 Kostrad TA 2024
