Yonif 411/Raider
Potret Keceriaan Anak-anak Papua dan Personil Satgas Mobile Yonif 411/Pandawa/6/2 Kostrad
Pendiv2 – Ada saja cara unik dan kreatif untuk membangun kebersamaan dan keceriaan kepada anak-anak di daerah penugasannya, personil Satgas Mobile Yonif 411/Pandawa/6/2 Kostrad Pos Kotis mengajak anak-anak di Keneyam, Kabupaten Nduga, bermain gitar.
Hal tersebut disampaikan Dansatgas Mobile Yonif 411/Pandawa/6/2 Kostrad Letkol Inf Subandi dalam rilis tertulisnya di Distrik Keneyam, Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan. Senin (4/12/2023).
Dikatakan Dansatgas, ketika sore hari ini, Pos Kotis Keneyam ini banyak anak-anak yang belajar dan bermain di Pondok Pintar Pandawa. Kebersamaan dan kedekatan anggota kami dengan anak-anak begitu erat, hal ini merupakan sebuah wujud nyata kekeluargaan.
“Kebersamaan itu kami bangun melalui banyak hal positif, berbagai program teritorial mampu menciptakan suasana kekeluargaan ini semakin erat,” ucap Dansatgas.
Sementara itu, Prada Firman Darmawan mengatakan, bermain gitar dan bernyanyi bersama ini sering kami lakukan dengan anak-anak yang bermain ke Pos Kotis.
“Mereka semua senang, Adik Jhon CS ini sering main ke pos, setiap hari bermain ke pos, belajar, bermain bersama dengan kami anggota Pos Kotis,” ucap Firman.
“Abang tentara ini baik semua, sering kasih kami gula-gula atau permen, buku sekolah, susu, kalau kita main ke pos, senang kami sore ini bernyanyi lagu-lagu nasional, dan bermain gitar,” ucap salah satu anak Miniton Murib.
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKolonel Inf Septa Viandi DP., S.I.P, M.Han jabat Kepala Staf Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad3 hari laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Sertijab Danbrigif 18/Trisula
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluTradisi Pelepasan Mayjen TNI Susilo, Wujud Penghormatan dan Kebanggaan Satuan
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPanglima Divif 2 Kostrad Hadiri Upacara Sertijab Pangdivif 3 Kostrad di Makassar
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKomandan Yonzipur 10/2 Kostrad Resmi Berganti
-
Divif 2 Kostrad1 bulan laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Gerak Jalan Tonting Yudha Wastu Pramuka Jaya Tahun 2025
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluMayjen TNI Primadi Saiful Sulun Resmi Jabat Panglima Divif 2 Kostrad
