Yonif 509/Raider
Prajurit Condromowo raih Juara 1 dan 2 Lomba Lari Marathon 15 Km Kab. Banyuwangi
Pendiv2 – Prajurit Condromowo raih Juara Lomba Lari Marathon 15 Km yang dilaksanakan di Desa Tulungrejo, Glenmore, Kabupaten Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur. Minggu (20/08/2023).
Pada kegiatan tersebut Prada Okris Halla berhasil menjadi Juara 1 kemudian di susul Prada Hamzah di posisi 2 pada Lomba Lari Marathon 15 Km Kab Banyuwangi, Dengan pencapaian tersebut, Apresiasi terus diberikan Oleh Komandan Batalyon.
Komandan Batalyon Mayor Inf Dian D Setyadi menyampaikan rasa bangganya atas prestasi yang diraih Prajuritnya yang telah berjuang keras menyumbangkan medali dengan menampilkan yang terbaik sehingga membawa nama harum Satuan dan kebanggaan bagi keluarga.
“Jadikan ini sebagai pengalaman dan penyemangat serta motivasi untuk terus berjuang dan berlatih sehingga dapat meraih prestasi yang lebih baik lagi “.
-
Divif 2 Kostrad10 bulan laluPembangunan Fitness Plus Singosari Dimulai
-
Divif 2 Kostrad9 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluPeringatan Hari Juang Infanteri Tahun 2024
-
Divif 2 Kostrad10 bulan laluPangdivif 2 Dampingi Kunjungan Kerja Menhan RI
-
Divif 2 Kostrad10 bulan laluPangdivif 2 Cek Moril Prajurit
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluSerah Terima Jabatan Dan Tradisi Laporan Korps Pamen Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluLatihan Puncak TNI AD 2024 Dibuka.
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluLatihan Posko I YTP 411/Pandawa/6/2 Kostrad TA 2024
