Brigif Raider 9
Prajurit Dan Persit KCK Ranting 2 Yonif Raider 509/BY/9/2 Kostrad Berbagi Takjil di Bulan Ramadhan Penuh Berkah
Pendiv2 – Menebar kebaikan di bulan suci Ramadan dilakukan para prajurit dan Persit KCK Ranting 2 Yonif Raider 509/BY/9/2 Kostrad Mereka ikut berbagi kepada masyarakat dengan membagikan takjil berbuka puasa. Senin (26/4).
Kegiatan berbagi takjil di tengah situasi pandemi virus Corona yang masih mewabah ini di Pimpin langsung oleh Ibu Ketua Ny, Ratih Amalia Chaniago, digelar untuk meringankan beban sesama saat berbuka puasa,
Prajurit dan Persit KCK Ranting 2 membagikan takjil berbuka puasa kepada pengendara yang melintas di depan pos penjagaan Yonif Raider 509/BY/9/2 Kostrad.
Menurut Danyonif Raider 509/BY/9/2 Kostrad Letkol Inf Syfarinaldi, S.E . kegiatan bagi-bagi takjil ini selain sebagai salah satu bentuk serbuan teritorial di wilayah sumbersari, juga untuk mendekatkan diri dan mempererat tali silaturahmi dengan warga setempat.
“Takjil berupa nasi bungkus yang dibagikan sekitar 100 bungkus ini bisa membantu warga untuk berbuka puasa. Apa yang kami lakukan ini membantu warga, akan selalu menguatkan kebersamaan dan mengkokohkan kemanunggalan seluruh prajurit dan Persit KCK Ranting 2 -Rakyat,” harapnya.
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKolonel Inf Septa Viandi DP., S.I.P, M.Han jabat Kepala Staf Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluTradisi Pelepasan Mayjen TNI Susilo, Wujud Penghormatan dan Kebanggaan Satuan
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPanglima Divif 2 Kostrad Hadiri Upacara Sertijab Pangdivif 3 Kostrad di Makassar
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKomandan Yonzipur 10/2 Kostrad Resmi Berganti
-
Divif 2 Kostrad1 bulan laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Gerak Jalan Tonting Yudha Wastu Pramuka Jaya Tahun 2025
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPenyerahan Jabatan Dandenpom Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluJadilah Perwira Yang Inovatif
