Yonkav 8
Satuan Yonkav 8/NSW/2 Kostrad Melaksankan Latihan Peleton Beranting
Pendiv2 – Dalam rangka perlombaan Peleton Beranting Yudha Wastu Pramuka Jaya serta memperingati Hari Juang Kartika pada bulan Desember 2023, satuan Yonkav 8/NSW/2 Kostrad melaksankan latihan Peleton Beranting (Tonting), Senin (11//12/2023).
Peleton beranting Yudha Wastu Pramuka Jaya adalah jalan long march menempuh ratusan Km yang di bagi atas puluhan peleton dengan membawa panji pasukan Infanteri dan amanat Pangsar Jenderal soedirman (duplikat) yang diserahkan dan dibawa secara beranting oleh 1 Peleton inti dan 1 Peleton pengawal dengan menempuh jarak sekitar 36 Km pada setiap etape. Adapun maksud serta tujuan kegiatan Peleton Beranting ini adalah untuk napak tilas perjuangan yang dilakukan oleh Pangsar Jenderal Soedirman pada perang kemerdekaan waktu itu.
Selain itu bertujuan untuk mewujudkan jiwa korsa dan kebanggan prajurit Korps Infanteri sebagai pasukan terdepan dalam setiap pertempuran, menanamkan nilai-nilai kejuangan, semangat pantang menyerah serta keteladanan Pansar Jenderal Soedirman kepada generasi muda TNI AD.
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKolonel Inf Septa Viandi DP., S.I.P, M.Han jabat Kepala Staf Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluTradisi Pelepasan Mayjen TNI Susilo, Wujud Penghormatan dan Kebanggaan Satuan
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPanglima Divif 2 Kostrad Hadiri Upacara Sertijab Pangdivif 3 Kostrad di Makassar
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKomandan Yonzipur 10/2 Kostrad Resmi Berganti
-
Divif 2 Kostrad1 bulan laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Gerak Jalan Tonting Yudha Wastu Pramuka Jaya Tahun 2025
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPenyerahan Jabatan Dandenpom Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluMayjen TNI Primadi Saiful Sulun Resmi Jabat Panglima Divif 2 Kostrad
