Yonif 514/Raider
Tanggap Bencana Alam Angin Puting Beliung Hari ke-3 Prajurit Yonif 514/SY/9/2 Kostrad
Pendiv2 – Hujan angin yang terjadi pada Kamis, 18 Januari 2024 di wilayah Kab. Bondowoso mengakibatkan angin puting beliung di desa Walidono Kec. Prajekan, Kab. Bondowoso menyebabkan 236 rumah warga serta beberapa infrastruktur rusak akibat bencana ini. Prajurit Yonif 514/SY/9/2 Kostrad masih menangani dan membantu di lokasi tempat terjadinya bencana untuk membantu proses penanggulangan bencana tersebut. Minggu (21/01/2024).
Yonif 514/SY/9/2 Kostrad dihari ke-3 ini menerjunkan sebanyak 1 SST dpp Lettu Ckm Iwan Debri bekerjasama dengan Anggota Kodim 0822, Polres Bondowoso, BPBD, Damkar, serta masyarakat sekitar. Semua elemen bekerja sama saling bahu-membahu memperbaiki 12 unit rumah milik masyarakat diantaranya rumah bapak Tri, ibu enik, ibu Nurhayanik, ibu Saimi, ibu Muryati, ibu unawiyah, bapak Mahfud, Bapak Sunawi, bapak yusuf, bapak bawir, ibu sumarsono, dan bapak Sumiadi.
Danyonif 514/SY/9/2 Kostrad Mayor Inf Ibrahim S. Soulisa melalui Pasi Intel yonif 514/SY/9/2 Kostrad Lettu Inf Bagus Suryo menyampaikan “Kegiatan penanggulangan bencana ini akan terus dilaksanakannya secara maksimal, sehingga masyarakat yang tempat tinggalnya terkena dampak dari bencana alam angin puting beliung di desa Walidono, Kec. Prajekan, Kab. Bondowoso dapat diperbaiki dan layak untuk di huni.”
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKolonel Inf Septa Viandi DP., S.I.P, M.Han jabat Kepala Staf Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluTradisi Pelepasan Mayjen TNI Susilo, Wujud Penghormatan dan Kebanggaan Satuan
-
Divif 2 Kostrad2 hari laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Sertijab Danbrigif 18/Trisula
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPanglima Divif 2 Kostrad Hadiri Upacara Sertijab Pangdivif 3 Kostrad di Makassar
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKomandan Yonzipur 10/2 Kostrad Resmi Berganti
-
Divif 2 Kostrad1 bulan laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Gerak Jalan Tonting Yudha Wastu Pramuka Jaya Tahun 2025
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluMayjen TNI Primadi Saiful Sulun Resmi Jabat Panglima Divif 2 Kostrad
