Yonif 509/Raider
Yonif Raider 509 Kostrad Gelar Acara Syukuran Peringati HUT Ke – 62 Divif 2 Kostrad
Pendiv2 – Peringati hari jadi ke – 62 Divif 2 Kostrad, Yonif Raider 509 Kostrad gelar acara syukuran yang dilaksanakan di Aula Mursidi Yonif Raider 509 Kostrad, Kec. Sumbersari Kel. Karangrejo Kab. Jember. Kamis (27/04/2023).
Rangkaian Kegiatan ini diikuti oleh seluruh Perwira dan Anggota Persit kartika Chandra Kirana Ranting 2 Yonif Raider 509 Cabang XXII Koorcab Divif 2 PG Kostrad dengan susunan acara Pembukaan, Pemutaran Slide Show lintasan sejarah Madivif 2 Kostrad, Sambutan Pangdivif 2 Kostrad, Doa, Pemotongan tumpeng menjadi kegiatan utama pada acara syukuran tersebut.
Panglima Divisi Infanteri 2 Kostrad Mayjen TNI Syafrial, M.Tr.(Han) memimpin langsung acara pemotongan tumpeng dalam rangka HUT ke – 62 Divif 2 Kostrad lewat Video Conference yang dilaksanakan secara serentak se jajaran Divif 2 Kostrad.
Letkol Inf Hulisda Melala Danyonif Raider 509 Kostrad menyampaikan Semoga diusia ke – 62 ini, Divif 2 Kostrad menjadi satuan yang besar dan berkembang, profesional dalam melaksanakan setiap tugas, serta akan selalu di hati dan dicintai rakyat.
“Kami Keluarga Besar Yonif Raider 509 Kostrad mengucapkan Dirgahayu Divif 2 Kostrad ke – 62 semoga Divif 2 Kostrad sebagai satuan terbesar dan terkuat semakin profesional serta di cintai Rakyat. Cakra. “ tutup Letkol Inf Hulisda Melala.
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKolonel Inf Septa Viandi DP., S.I.P, M.Han jabat Kepala Staf Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad2 hari laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Sertijab Danbrigif 18/Trisula
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluTradisi Pelepasan Mayjen TNI Susilo, Wujud Penghormatan dan Kebanggaan Satuan
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPanglima Divif 2 Kostrad Hadiri Upacara Sertijab Pangdivif 3 Kostrad di Makassar
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKomandan Yonzipur 10/2 Kostrad Resmi Berganti
-
Divif 2 Kostrad1 bulan laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Gerak Jalan Tonting Yudha Wastu Pramuka Jaya Tahun 2025
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluMayjen TNI Primadi Saiful Sulun Resmi Jabat Panglima Divif 2 Kostrad
