Yonif 509/Raider
Yonif Raider 509 Kostrad Gelar Open Tournament Bola Voli Bujangan Cup 2022 Dalam Rangka Open New Year 2023
Pendiv2 – Danyonif Raider 509/BY/9/2 Kostrad Letkol Inf Hulisda Melala gelar Turnamen Volly antar bujangan Yonif Raider 509 Kostrad, yang dilaksanakan di Lapangan Volly Barak Bujangan Markas Mayonif Raider 509 Kostrad, Kecamatan Sumber Sari, Kabupaten Jember. Jumat (23/12/2022).
Turnament Volly ini di ikuti oleh seluruh personil Bujangan Yonif Raider 509 Kostrad yang terbagi dalam tim – tim dalam setiap kompinya dengan sistem pertandingan saling bertemu.
Dalam final kejuaraan volly ini bujangan kompi Markas keluar sebagai juara setelah mengalahkan Bintara Bujangan dengan Skor 3-2, kemudian posisi 3 di raih oleh barak bujangan Kompi Senapn C.
Danyonif Raider 509 Kostrad Letkol Inf Hulisda Melala menyampaikan tujuan dilaksanakannya turnament ini bagian dari ajang silaturahmi antar personil bujangan serta untuk meningkatkan semangat juang dalam bertanding dan jiwa korsa.
“Saya berpesan untuk seluruh bujangan agar selalu semangat dan selalu menjaga kekompakan antar bujangan”. tutup Danyonif Raider 509 Kostrad.
-
Divif 2 Kostrad10 bulan laluPembangunan Fitness Plus Singosari Dimulai
-
Divif 2 Kostrad9 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluPeringatan Hari Juang Infanteri Tahun 2024
-
Divif 2 Kostrad10 bulan laluPangdivif 2 Dampingi Kunjungan Kerja Menhan RI
-
Divif 2 Kostrad10 bulan laluPangdivif 2 Cek Moril Prajurit
-
Divif 2 Kostrad10 bulan laluSerah Terima Jabatan Dan Tradisi Laporan Korps Pamen Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluLatihan Puncak TNI AD 2024 Dibuka.
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluHujan Adalah Kawan
