Denpom Divif 2
Denpom Divif 2 Kostrad Laksanakan Pengawalan
Pendiv2 – Denpom Divif 2 Kostrad yang terdiri dari personel pengawalan telah dikerahkan untuk mengawal Pasukan Yonkav 8/NSW/2 Kostrad menuju Surabaya, Jawa Timur. Jumat (06/10/2023).
Tindakan ini bertujuan untuk memastikan keamanan dan ketertiban di kota tersebut dalam rangka menjaga stabilitas wilayah.
Dandenpom Divif 2 Kostrad, Letnan Kolonel Dedy Wahyu Siswanto, S.H., menjelaskan, “Kami sangat sadar akan tanggung jawab kami untuk melindungi dan mengawal keamanan personil maupun materiil sampai dengan tujuan. Kami telah melakukan persiapan yang matang dan akan bekerja sama erat dengan pihak berwenang setempat untuk memastikan situasi tetap aman dan terkendali.”
Pengawalan batalyon ini telah disusun dengan kerja sama yang erat antara pihak polisi militer dan batalyon yang dikawal. Pengawalan batalyon oleh polisi militer ini menjadi bukti komitmen unsur polisi militer dalam menjaga keamanan dan stabilitas selama kegiatan pengawalan.
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKolonel Inf Septa Viandi DP., S.I.P, M.Han jabat Kepala Staf Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad2 hari laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Sertijab Danbrigif 18/Trisula
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluTradisi Pelepasan Mayjen TNI Susilo, Wujud Penghormatan dan Kebanggaan Satuan
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPanglima Divif 2 Kostrad Hadiri Upacara Sertijab Pangdivif 3 Kostrad di Makassar
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKomandan Yonzipur 10/2 Kostrad Resmi Berganti
-
Divif 2 Kostrad1 bulan laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Gerak Jalan Tonting Yudha Wastu Pramuka Jaya Tahun 2025
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluMayjen TNI Primadi Saiful Sulun Resmi Jabat Panglima Divif 2 Kostrad
