Yonif Para Raider 501
Jaga Raga Dengan Berolah Raga Dan Jaga Jiwa Dengan Selalu Ingat Yang Maha Kuasa
Pendiv2 – Jaga raga dengan olah raga dan jaga jiwa dengan selalu ingat yang Maha Kuasa, Prajurit Yonif Para Raider 501/Bajra Yudha kembali menjaga kebugaran fisik dan memupuk kekompakan, dengan melaksanakan kegiatan olahraga lari pagi 10k di lingkungan asrama sampai keluar melintasi kota Madiun, selasa (10/10/2023).
Kegiatan lari pagi bersama ini menempuh jarak ± 10Km dimulai pada pukul 05.30 WIB di pimpin langsung oleh Danyon Yonif Para Raider 501 / Bajra Yudha Letkol Inf Arief Widyanto dan di ikuti seluruh personil dari Kompi Senapan A, Kompi Senapan B, Kompi Senapan C, Kompi Bantuan serta Kompi Markas, yang dilaksanakan dengan gembira dan penuh semangat.
Lari 10k merupakan Bukan lah hal asing lagi bagi prajurit karna sudah 2 dua kali dalam seminggu selalu di laksanakan 10k oleh Prajurit Yonif Para Raider 501 /Bajra Yudha untuk mempertahankan fisik yang prima.
Harapan Danyonif Para Raider 501/BY Letkol inf Arief Widyanto di sampaikan dengan rutin berolahraga, tubuh akan lebih bugar, kesehatan semakin terjaga, mampu melakukan aktifitas sehari-hari dengan baik, yang tentunya akan mendukung kelancaran dalam tugas atupun berkarir sebagai prajurit Kostrad.
-
Divif 2 Kostrad10 bulan laluPembangunan Fitness Plus Singosari Dimulai
-
Divif 2 Kostrad9 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluPeringatan Hari Juang Infanteri Tahun 2024
-
Divif 2 Kostrad10 bulan laluPangdivif 2 Dampingi Kunjungan Kerja Menhan RI
-
Divif 2 Kostrad10 bulan laluPangdivif 2 Cek Moril Prajurit
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluSerah Terima Jabatan Dan Tradisi Laporan Korps Pamen Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluLatihan Puncak TNI AD 2024 Dibuka.
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluLatihan Posko I YTP 411/Pandawa/6/2 Kostrad TA 2024
