Yonkes 2
Jelang Kesiapan Libur Hari Raya Staf 1/ Lidik Yonkes 2 Kostrad Laksanakan Sweeping Kendaraan
Pendiv2 – Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H/ Tahun 2024, Staf 1/ Lidik Yonkes 2/ Yudha Bhakti Husada laksanakan pengecekan kendaraan yang dilaksanakan di Mayonkes 2/ Yudha Bhakti Husada Desa Ngijo Kecamatan karangploso kabupaten Malang. (05/04/2024).
Kegiatan pengecekan kendaraan ini bertujuan untuk mengecek kondisi nyata kendaraan para anggota dalam menghadapi libur Hari Raya Idul Fitri 1445 H agar kendaraan roda dua maupun roda empat semuanya sudah siap dengan kondisi kendaraan yang siap pakai.
“Harapannnya, setelah dilakukan ini pemerikasaan ini, anggota dalam melaksanakan cuti hari raya Idul Fitri tidak terjadi sesuatu hal yang tidak kita inginkan maka dari itu kita bantu ingatkan juga soal keamanan mesin kendaraan dan surat surat kendaraanya supaya dalam perjalanan tetap aman dan selamat sampai tujuan.” Pungkas Danyonkes 2/ Yudha Bhakti Husada Letnan Kolonel Ckm dr. Arif Budiman, Sp. B.
-
Divif 2 Kostrad10 bulan laluPembangunan Fitness Plus Singosari Dimulai
-
Divif 2 Kostrad9 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluPeringatan Hari Juang Infanteri Tahun 2024
-
Divif 2 Kostrad10 bulan laluPangdivif 2 Dampingi Kunjungan Kerja Menhan RI
-
Divif 2 Kostrad10 bulan laluPangdivif 2 Cek Moril Prajurit
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluSerah Terima Jabatan Dan Tradisi Laporan Korps Pamen Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluLatihan Puncak TNI AD 2024 Dibuka.
-
Divif 2 Kostrad11 bulan laluLatihan Posko I YTP 411/Pandawa/6/2 Kostrad TA 2024
