Menarmed 2
Kebahagiaan Tercipta Dalam Acara Buka Puasa Bersama Keluarga Besar Resimen Armed 2 Putra Yudha
Pendiv2 – Komandan Resimen Armed 2 Putra Yudha Letkol Arm Siswo Budiarto, S.I.P., M.M., M.I.Pol. bersama Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXIII Menarmed 2 Koorcab Divif 2 PG Kostrad Ny. Ani Siswo Budiarto gelar acara buka puasa bersama yang dilaksanakan di Rumah Makan Kelopo Sawit Kota Batu pada hari Minggu (07/04/2024).
Kegiatan ini dihadiri oleh Danyonarmed 1/Ajusta Yudha bersama ibu, dan juga hadir segenap keluarga besar Resimen Armed 2 Putra Yudha. Kegiatan buka bersama tersebut bertujuan untuk mempererat silaturahmi yang telah terjalin dengan baik antara komandan dan keluarga para anggota dan dapat terus dijaga.
Selaku Komandan Resimen Armed 2 Putra Yudha Letkol Arm Siswo Budiarto, S.I.P., M.M., M.I.Pol. mengungkapkan “Mari kita manfaatkan momen Ramadhan untuk membangun semangat toleransi dan kerukunan antar keluarga prajurit, dengan diadakannya kegiatan buka bersama kali ini, saya berharap bisa menciptakan kebahagiaan kepada seluruh anggota keluarga di bulan suci Ramadhan ini ” ujar beliau.
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKolonel Inf Septa Viandi DP., S.I.P, M.Han jabat Kepala Staf Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluTradisi Pelepasan Mayjen TNI Susilo, Wujud Penghormatan dan Kebanggaan Satuan
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPanglima Divif 2 Kostrad Hadiri Upacara Sertijab Pangdivif 3 Kostrad di Makassar
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKomandan Yonzipur 10/2 Kostrad Resmi Berganti
-
Divif 2 Kostrad1 bulan laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Gerak Jalan Tonting Yudha Wastu Pramuka Jaya Tahun 2025
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluMayjen TNI Primadi Saiful Sulun Resmi Jabat Panglima Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPenyerahan Jabatan Dandenpom Divif 2 Kostrad
