Yonif Para Raider 502
Memeriahkan HUT Kostrad Ke-63 Prajurit Yonif 502 Ujwala Yudha Laksanakan Jalan Sehat Bersama Pangkostrad
Pendiv2 – Perayaan Hut Kostrad ke-63 tahun kali ini bapak pangkostrad terjun langsung untuk merayakan Hut kostrad bersama satuan dan jajaran Divif 2 Kostrad. Malang (03/03/2024).
Sejumlah kegiatan pun dilakukan, mulai dari jalan sehat sejauh 3 Km, pengecekan kesehatan gratis, pemberian bantuan sosial hingga pameran alutsista. Pangkostrad menyampaikan, bahwa ada beberapa kegiatan utama yang digelar dalam rangka Hut Kostrad ke-63 tahun ini. Yakni pelestarian dan penghijauan hutan di Makassar, kemudian donor darah dan sunatan massal di Cilodong, hingga syukuran yang akan di laksanakan di Ancol, Khusus di Kota Malang ini kami gelar jalan sehat dan olahraga bersama masyarakat ujarnya.
Pangkostrad juga berharap Kostrad bisa lebih responsif dan profesional dalam menghadapi tantangan di masa depan. “Di usia yang ke-63 tahun ini kami berupaya melakukan transformasi, secara sistematik” tutupnya.
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKolonel Inf Septa Viandi DP., S.I.P, M.Han jabat Kepala Staf Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluTradisi Pelepasan Mayjen TNI Susilo, Wujud Penghormatan dan Kebanggaan Satuan
-
Divif 2 Kostrad2 hari laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Sertijab Danbrigif 18/Trisula
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPanglima Divif 2 Kostrad Hadiri Upacara Sertijab Pangdivif 3 Kostrad di Makassar
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKomandan Yonzipur 10/2 Kostrad Resmi Berganti
-
Divif 2 Kostrad1 bulan laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Gerak Jalan Tonting Yudha Wastu Pramuka Jaya Tahun 2025
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluMayjen TNI Primadi Saiful Sulun Resmi Jabat Panglima Divif 2 Kostrad
