Yonarmed 1
Sambut HUT ke-72 Satuan, Yonarmed 1 Kostrad Gelar Karya Bakti
Pendiv2 – Sebagai wujud kemanunggalan TNI dengan rakyat, Batalyon Artileri Medan 1 Kostrad mengadakan kegiatan karya bakti pembersihan Puji Sari Kewedanan Singosari Kabupaten Malang, Jum’at (02/02/2024).
Komandan Batalyon Artileri Medan 1 Kostrad, Mayor Arm Ihalauw Garry Herlambang, S.Sos., mengatakan “kegiatan karya bakti ini dilaksanakan oleh Prajurit Yonarmed 1 Kostrad, pihak kepolisian serta perangkat desa dan masyarakat sekitar yang merupakan salah satu bentuk kepedulian TNI guna mewujudkan lingkungan yang bersih dan sehat di lingkungan masyarakat serta dalam rangka memeriahkan HUT ke-72 Yonarmed 1 Kostrad.
“Karya bakti ini bertujuan untuk membangun soliditas dan sinergitas prajurit TNI, Polri, dengan aparat pemerintah serta komponen masyarakat lainnya guna mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat yang selama ini terbina baik. Sasaran kegiatan karya bakti meliputi pembersihan Puji Sari Kewedanan,” ujar Danyon.
-
Divif 2 Kostrad12 bulan laluPejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKolonel Inf Septa Viandi DP., S.I.P, M.Han jabat Kepala Staf Divif 2 Kostrad
-
Divif 2 Kostrad2 hari laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Sertijab Danbrigif 18/Trisula
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluTradisi Pelepasan Mayjen TNI Susilo, Wujud Penghormatan dan Kebanggaan Satuan
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluPanglima Divif 2 Kostrad Hadiri Upacara Sertijab Pangdivif 3 Kostrad di Makassar
-
Divif 2 Kostrad3 bulan laluKomandan Yonzipur 10/2 Kostrad Resmi Berganti
-
Divif 2 Kostrad1 bulan laluPangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Gerak Jalan Tonting Yudha Wastu Pramuka Jaya Tahun 2025
-
Divif 2 Kostrad2 minggu laluMayjen TNI Primadi Saiful Sulun Resmi Jabat Panglima Divif 2 Kostrad
